Cakrawala Pendidikan
CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 1,1997,TH.XVI

PERMASALAHAN PENDIDlKAN MENYONGSONG PASAR BEBAS

Usman, Husaini (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 May 2016

Abstract

Era pasar bc:bas merupakan peluang dan tantangan bagi lulusan pendidikanyang berkualitas untuk bc:rsaing sekaligus bekerjasama dengan bangsa-bangsa Aseanlainnya dalam merebutkan peluang pasar. Langkah strategis untuk mengembangkankualilas SDM ialah pendidikan. Dalarn melaksanakan langkah strategis tersebut, duniapendidikan dihadapkan pada berbagai masalah seperti: kompelisi, kooperasi, adaptasi:'partisipasi, negosiasi, Icomunikasi, inovasi, dan jati diri.Penyebab timbulnya masalah-masalah tersebut di antaranya adalah: sentralisasibirokrasi, meremehkan kualitas, monopoli, oligopoli, korupsi , pungli, rnengejar targetkuantitas, belurn dapat belcerja secara tim, belum ada peraturan perundang-undangantentang kerjasama pengusaha dengan pengelola selcolah, belenggu aturan-aturanpraktis, rendahnya kualitas SDM. lemahnya daya bayar masyarakat; rendahnyaketerampilan berkomunikasi, tenutupnya budaya dialogis ilmiah, terbiasa menungguperintah dari atas, dan dampak negatif globalisasi.AJternalif pemecahan masalah antara lain: mengadakan Undang-Undang antimonopoli, menggalakkan budaya kualilas. menciptakan pengelola pendidikan danlulusan-Iulusan yang terampil berkooperasi. mengembangkan lebih banyak pendidikanbidang eksakta, meningkalkan kemitraan dengan swasta, meningkatkan penelilianmengembangkan pendidikan profesional, membudayakan akreditasi pendidikan,menggalakkan pendidikan kewiraswastaan, mengadakan deregulasi pendidikan,membekali teori dan pralctek negosiasi. mengikuti kursus bahasa, membudayakan dialogi1miah dan mitra bestari, melibatkan pengelola pendidikan dalam perencanaanpendidikan, meningkalkan dukungan sumber daya pendidikan, melestarikan budaya .banggsa, dan memperkuat iman dan taqwa.

Copyrights © 1997






Journal Info

Abbrev

cp

Publisher

Subject

Education

Description

Cakrawala Pendidikan (CP) merupakan jurnal ilmiah kependidikan. Jurnal ini menerbitkan berbagai artikel tentang kajian ilmiah dan hasil penelitian pendidikan baik dalam pengertian luas (pendidikan secara umum) maupun khusus (menunjuk pada bidang-bidang studi tertentu). Pemuatan suatu artikel ...