Cakrawala Pendidikan
CAKRAWALA PENDIDIKAN, EDISI 2,1993,TH.XIII

PEMBANGUNAN RUMAH PEDESAAN BERDASARKAN ARSITEKTUR BIOLOGIK WAHANA KONSERVASI KESELARASAN LINGKUNGAN

Sumarjo H. (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 May 2016

Abstract

Dalam proses membangun, manusia diharapkan kepadadua arus yang ~elalu terkait, yaitu alam atau teknik•. Tekniktimbul bila ada kekurangan. Teknik merupakan alat bantuyang dengan ·,·cepat clapat diterapkan kalau proses biologisdirasakan terialu Iamban;. Namun, penerapan ,teknik dapatmenimbulkan akibat sampingan, baik biologis, psikologis maupunekdlogis~ Dampak inilah yang merupakan .imbalan darikelebihan teknik ya\"g dangkal dan berjangka pendek. Siapayang'melakukan teknik dengan eqergi yang tidak dapat diper.barui. akan menimbulkan pencemaran dan perusakan peredarankehidupan.Pembangunan rumah-rumah dan pembukaan lingkunganyang berlebiban dengan tumbangnya pohon-pohon dan pengurasanbahan. energi yang berlebihan, mengakibatkan k~adaanbiologi, psikologi dan ekologi kritis. Seperti kata Eko Budihardjo,manakala perbukitan tidak lagi ditanami pepohonanmelainkan dipenuhi bangunan, tambak serta rawa tidak lagimenampung air tetapi diurug tanah dan dipadati perumahan,dan lahan di pUS;at kota dijejali dengan hutan beton-baja-kacatak pelak lagi kita akan menuju ke jurang kehancuran lingkungan(Eko Budihardjo, 1987:65).Untuk mengantisipasi k~adaan kritis tersebut, arsitekturbiologik akan mempergunakan a1am sebagai dasarrancang!t:n pembangunan, khususnya untuk pembangunanrumah pedesaan. Arsitektur. biologik adalah bagian dari arsitektur.ekologik yang jauh lebih .luas dan rumit karena jugamemperhatikan pembangunan alternatif, bionik, iklim, budayasetempat dan biologi pembangunan. Dengan memperhatikandasar-dasar arsitektur biologik secara integral sebagai dasarperencanaan rumah dan pemukiman pedesaan, kita akan dapatmerealisasikan pembangunan rumah dan pemukiman yang seimbangdan selaras dengan lingkungan alam, yang pada akhiroyamerupakan wahana pelestarian keselarasan lingkunganalamo

Copyrights © 1993






Journal Info

Abbrev

cp

Publisher

Subject

Education

Description

Cakrawala Pendidikan (CP) merupakan jurnal ilmiah kependidikan. Jurnal ini menerbitkan berbagai artikel tentang kajian ilmiah dan hasil penelitian pendidikan baik dalam pengertian luas (pendidikan secara umum) maupun khusus (menunjuk pada bidang-bidang studi tertentu). Pemuatan suatu artikel ...