Cakrawala Pendidikan
No 1 (2005): Cakrawala Pendidikan, Edisi Februari 2005, Th. XXIV, No.1

PENDIDIKANBIARADIABAIKAN untuk KEJAYAAN?

Haikal Haikal (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Feb 2005

Abstract

Kuat pengaruh 'disiplin' pendidikan yang ditanamkan selama tujuh tahun hidup di biara, sehinggaAmstrong memerlukan pelatihan barn yang intensif agar dapat terbebas dari kungkungan tadi. Semuaterungkap hanya beberapa tahun dengan pertolongan seorang psikiater. Selama beberapa sesi psikiatris Dr. Piet, sehingga terucap: ''Tanpa dia, saya bisa terancamjatuh ke dalam erupsi hororini seumur hidup, setiap.kalinya mengantar saya lebihjauh lagi ke dalam kegelapanan" (175). Sejenis pengekangan kaum wanita dalam dinamika sejarah Nasrani merupakan hallumrah seperti dalam kasus 'penyihir' , yang para pelakunya selalu dilukiskan hanya wanita Selalunya dia akan dibakar walau baru diduga sebagai pelakunya, dan tidak akan diadili dahulu. Contohnya, terSaji dalam uraian berikut ini: " ... the witch Finicella was burnt, because by /ler diabolical arts sJie hadkilled many children and bewitched many other persons and all Rome went to see the sight." (Jacob Burckhardt (1975), Vol II: 454.)

Copyrights © 2005






Journal Info

Abbrev

cp

Publisher

Subject

Education

Description

Cakrawala Pendidikan (CP) merupakan jurnal ilmiah kependidikan. Jurnal ini menerbitkan berbagai artikel tentang kajian ilmiah dan hasil penelitian pendidikan baik dalam pengertian luas (pendidikan secara umum) maupun khusus (menunjuk pada bidang-bidang studi tertentu). Pemuatan suatu artikel ...