Edutech
Vol 18, No 3 (2019)

DESKRIPSI RASA INGIN TAHU SISWA KELAS VII E DAN VII H SMPN 6 MUARO JAMBI

Anggraini, Lisa (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2019

Abstract

This research was conducted at Muaro Jambi 6th Junior High School, with the research subject being students of grade VII E and VII H. Researchers were interested in conducting this research because there had been no previous studies that discussed the curiosity of students, especially at Muaro Jambi 6th Junior High School, and curiosity is a very supportive thing in the learning process. By having high curiosity, the learning process (KBM) can run well, and learning can be meaningful. This research was conducted using observation and instrument techniques in the form of questionnaires. This study aimed to determine the level of curiosity of students of grade VII E and VII H. This study used quantitative approach and data collection techniques was Likert scale. Based on the results of the research, it can be concluded that students of grade VII H have a tendency to choose the category of scientific attitudes often more than students of grade VII E.Artikel ini ditulis untuk mendeskripsikan  rasa ingin tahu siswa . Penelitian ini dilakukan di SMPN 6 Muaro Jambi, dengan subjek penelitian adalah siswa kelas VII E dan VII H. Peneliti tertarik untuk melakukan penelitian ini karena belum ada penelitian sebelumnya yang membahas tentang rasa ingin tahu siswa khususnya di SMPN 6 Muaro Jambi, dan rasa ingin ingin tahu merupakan hal sangat mendukung dalam proses pembelajaran. Dengan memiliki rasa ingin tahu yang tinggi maka proses pembelajaan (KBM) dapat berjalan dengan baik, dan pembelajaran bisa menjadi bermakna. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik observasi dan instumen berupa angket. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat rasa ingin tahu siswa kelas VII E dan VII H. Pada penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuntitatif dan teknik pengumpulan data menggunakan skala likert. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh, maka dapat diketehui bahwa siswa kelas VII H memiliki kecenderungan memilih kategori sikap ilmiah sering lebih banyak dari pada siswa kelas VII E.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

edutech

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Edutech adalah jurnal majalah ilmiah di Program Studi Teknologi Pendidikan Universitas Pendidikan Indonesia yang terbit sebanyak tiga kali dalam setahun pada bulan Februari, Juni, dan Oktober. Semua artikel yang dikirim melalui proses peer review double blind dan ulasan editor sebelum di ...