Idea Nursing Journal
Vol 2, No 1 (2011): Idea Nursing Journal

MEKANISME KOPING WANITA DALAM MENGHADAPI PERUBAHAN FISIK AKIBAT MENOPAUSE DI DESA LAMHASAN, PEUKAN BADA, ACEH BESAR

Syarifah Rauzatul Jannah (PSIK-FK Universitas Syiah Kuala)



Article Info

Publish Date
28 Feb 2017

Abstract

ABSTRAKMekanisme koping dalam menghadapi perubahan fisik akibat menopause adalah mekanisme yangdilakukan oleh wanita dimana koping tersebut mampu menghasilkan adaptasi menetap untukmempertahankan keseimbangan dalam diri wanita menopause. Penelitian ini untuk mengetahui gambaranmekanisme koping wanita dalam menghadapi perubahan fisik akibat menopause di Desa LamhasanKecamatan Peukan Bada Aceh Besar 2010. Penelitian ini berbentuk deskriptif eksploratif dengan metodepurposive sampling. Pengumpulan data dilakukan pada tanggal 12 sampai dengan 20 Desember 2010 diDesa Lamhasan Kecamatan Peukan Bada Aceh Besar. Jumlah sampel sebanyak 62 orang. Alatpengumpulan data berupa angket dengan skala likert. Data dianalisa secara manual dengan menggunakantable distibusi frekuensi. Dari hasil Penelitian diperoleh bahwa mekanisme koping wanita dalammenghadapi perubahan fisik akibat menopause berada pada kategori baik yaitu sebanyak 33 orang (53,2%),mekanisme koping dengan konfrontasi berada pada kategori baik sebanyak 37 orang (59,7%), mekanismekoping denial pada kategori baik yaitu sebanyak 35 orang (56,5%), mekanisme koping perbandingan positifberada pada kategori baik yaitu 37 orang (59,7), dan mekanisme koping proyeksi berada pada kategorisebanyak 34 orang (54,8%). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan, dengan adanya mekanismekoping yang baik dari diri, diharapkan mampu mengatasi stress ataupun kecemasan dalam menghadapiperubahan fisik akibat menopause sehingga tercipta keseimbangan atau homeostasis dalam diri wanita.Kata Kunci: Mekanisme koping, perubahan fisik, menopauseABSTRACTMechanism in dealing with physical changes caused by menopause is a mechanism using by women toproduce a coping adaptation to maintain balance when they in menopause time. This research is toindentified woman coping mechanism in the face of physical changes caused by menopause in Lamhasanvillage, Peukan Bada, Aceh Besar, 2010. Descriptive exploratory study was shaped by purposive samplingmethod. Data collection was conducted on December 2010, 12 to 20 in the Lamhasan village. Total samplewere 62 respondents. Instrument for data collection using the questionnaire form with Likert scale. Datawere analyzed by using table distribution frequency. The results of study found that the women copingmechanisms in dealing with the physical changes caused by menopause are in Good category as many as33 people (53.2%), coping mechanisms of confrontation are in Good category as many as 37 people(59.7%), coping mechanisms of denial in Good category as many as 35 people (56.5%), copingmechanisms of positive comparisons are in Good category is 37 people (59.7), and coping mechanisms ofprojections in Good category as many as 34 people (54.8%). Based on these results it can be concludedthat with good coping mechanisms, it is expected that women to be able to deal with stress or anxiety in theface of physical changes caused by menopause in order to create balance or homeostasis in womenKeywords: coping mechanisms, physical changes, menopause

Copyrights © 2011






Journal Info

Abbrev

INJ

Publisher

Subject

Nursing

Description

Idea Nursing Journal (INJ) adalah suatu media yang dapat digunakan untuk, mendiseminasi, dan mengarsipkan karya perawat peneliti di Indonesia. Karya yang dipublikasikan dalam jurnal ini secara tidak langsung diakui sebagai karya kecendekiawanan penulis dalam bidang keperawatan. Artikel antara lain ...