Jurnal Simetris
Vol 9, No 1 (2018): JURNAL SIMETRIS VOLUME 9 NO 1 TAHUN 2018

PEMANFAATAN LIMBAH PLASTIK SEBAGAI ENERGY ALTERNATIF

Arif Setyo Nugroho (Progdi Teknik Mesin AT warga Surakarta)
Rahmad Rahmad (Program Studi Teknik Elektro Akademi , Teknologi Warga Surakarta)
Suhartoyo Suhartoyo (Program Studi Teknik Elektro, Akademi Teknologi Warga Surakarta)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2018

Abstract

Pyrolisis pada suhu rendah plastik PP akan menghasilkan minyak sedikit. Plastik PP memiliki struktur ikatan kristal teratur, lebih sulit terdekomposisi jika dibandingkan dengan plastik PE yang memiliki struktur rantai yang panjang dan bercabang. Hasil pengujian didapat bahwa pada suhu 4000C jumlah minyak, gas, dan padatanĀ  yang dihasilkan berturut-turut sebesar 52%, , 15% dan 33 %. Minyak yang dihasilkan lebih banyak dibandingkan dengan temperature reactor 200 OC. Hasil pada suhu 2000C jumlah minyak, gas, dan padatanĀ  yang dihasilkan berturut-turut sebesar 30%, 10%, dan 60 %. Rata- rata waktu penyalaan generator berbahan bakar gasolin adalah 9,25 menit dengan berbagai macam variasi pembebanan. Waktu terlama penyalaan generator adalah 11.09 menit dengan bahan bakar campuran gasolin + minyak pyrolisis ( temperatur 300oC) dan paling boros adalah 9.02 menit berbahan bakar 100 % minyak hasil pyrolisis.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

simet

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Simetris terbit dua kali dalam satu tahun, yaitu untuk periode April dan periode November. Naskah yang diajukan adalah karya ilmiah orisinal penulis dalam bidang teknik elektro, teknik mesin atau ilmu komputer, yang belum pernah diterbitkan dan tidak sedang diajukan untuk diterbitan di ...