Jurnal Simetris
Vol 10, No 1 (2019): JURNAL SIMETRIS VOLUME 10 NO 1 TAHUN 2019

ANT COLONY OPTIMIZATION UNTUK MENYELEKSI FITUR DAN KLASIFIKASI ARTIKEL

nugroho, arief kelik (Unknown)
Permadi, Ipung (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2019

Abstract

Algoritma koloni semut dapat diterapkan dalam pengklasifikisian dengan menerapkan mekanisme perilaku semut dalam mencari sumber makanan. Semut memberikan kemungkinan hasil terbaik/optimal berdasar intensitas pheromone. Himpunan fitur pada artikel diseleksi berdasarkan topik atau jenis kelas yang diinputkan dalam sistem kemudian dievaluasi dengan mengecek kesesuaian masing-masing semut. Berdasarkan 10 percobaan yang telah dilakukan, percobaan dengan hasil terbaik didapatkan pada percobaan pertama dan terakhir yang menyeleksi/memilih 66 fitur yang artinya berhasil mengurangi fitur sebanyak 96,34% dengan akurasi pelatihan 52%.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

simet

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Simetris terbit dua kali dalam satu tahun, yaitu untuk periode April dan periode November. Naskah yang diajukan adalah karya ilmiah orisinal penulis dalam bidang teknik elektro, teknik mesin atau ilmu komputer, yang belum pernah diterbitkan dan tidak sedang diajukan untuk diterbitan di ...