At-Tanzir : Jurnal Ilmiah Prodi Komunikasi Penyiaran Islam
Vol. 10, No. 2 (Desember 2019)

PERENCANAAN KOMUNIKASI DALAM MENINGKATKAN PARTISIPASI MASYARAKAT PADA PENGELOLAAN DANA DESA

Adli (Universitas Sumatera Selatan)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2019

Abstract

Perencanaan komunikasi yang baik akan membentuk konsensus dan proses pembangunan masyarakat yang baik. Lahirnya partisipasi masyarakat merupakan dorongan kepuasan dari masyarakat sehingga mampu terlibat dalam pembangunan secara materil maupun moril. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk melihat perencanaan komunikasi dan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan dana desa. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan dengan pendekatan deskriptif dengan informannya melibatkan para perangkat desa dan tokoh masyarakat. Adapun hasil penelitiannya bahwa partisipasi yang dilakukan masyarakat terdiri dari 3 bentuk yaitu partisipasi tenaga, sosial dan gagasan. Masing-masing terwujud dalam sikap pada pengambilan keputusan, partisipasi dalam kegiatan padat karya serta bergotong royong dalam musyawarah pembangunan desa.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

tanzir

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal At-Tanzir merupakan terbitan berkala ilmiah dari prodi Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh. Jurnal ini menerima dan memuat semua artikel yang berhubungan dengan pendekatan ilmu dakwah, komunikasi dan humaniora dengan penekanan pada konteks sosial kemasyarakatan ...