Teodolita: Media Komunikasi Ilmiah di Bidang teknik
Vol 11, No 2 (2010)

PERLUNYA PEMAHAMAN PENYEDIA DAN PENGGUNA BARANG/JASA TERHADAP PERJANJIAN PEMBORONGAN

Taufik Dwi Laksono (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Sep 2010

Abstract

Abstraksi Pemahaman terhadap perjanjian pemborongan yang dibuat oleh penyedia dan pengguna barang/jasa masih sangat kurang. Tidak jarang perjanjian yang dibuat tersebut dibuka hanya ketika terjadi masalah. Karenanya perlu adanya pemahaman yang mendalam dari semua pihak yang terkait dengan perjanjian pemborongan tersebut baik dimulai dari proses terciptanya, isi daripada perjanjian maupun pada saat pelaksanaan perjanjian pemborongan. Diharapkan dengan adanya pemahaman dari semua pihak maka pelaksanaan perjanjian pemborongan tersebut dapat berjalan dengan baik dan permasalahan yang mungkin timbul karena adanya wanprestasi dari salah satu pihak yang terikat dalam perjanjian pemborongan tersebut tidak akan terjadi.Kata Kunci: Perjanjian Pemborongan

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

JT

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Transportation Other

Description

Teodolita adalah jurnal imiah Fakultas Teknik Universitas Wijayakusuma Purwokerto yang merupakan wadah informasi berupa hasil penelitian, studi literatur maupun karya ilmiah terkait. Jurnal Teodolita terbit 2 kali setahun pada bulan Juni dan Desember. Memuat materi yang membahas tentang ilmu-ilmu ...