BIMASTER
Vol 2, No 02 (2013): Bimaster

KAJIAN SIFAT DISTRIBUSI NORMAL BIVARIAT

Dadan Kusnandar., Turyadi, Muhlasah Novitasari Mara, (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Aug 2013

Abstract

Distribusi adalah pola penyebaran yang merupakan gambaran kondisi sekelompok data. Salah satu distribusi dengan variabel acak kontinu adalah Distribusi Normal. Distribusi Normal Univariat mempunyai dua parameter yaitu nilai harapan dan variansi ?2. Sedangkan Distribusi Normal Bivariat mempunyai lima parameter yaitu , , dan r. Distribusi Normal Bivariat merupakan gabungan dari dua variabel acak kontinu X dan Y, dengan variabel acak X dan Y keduanya berdistribusi normal. Jika , maka X dan Y independen sehingga Distribusi Normal Bivariat terbentuk dari hasil kali distribusi marginal X dengan distribusi marginal Y. Jika , maka Distribusi Normal Bivariat terbentuk dari hasil kali distribusi marginal yang berdistribusi normal dengan Distribusi bersyarat yang juga Berdistribusi Normal. Kata Kunci : distribusi normal bivariat, distribusi normal, sifat.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

jbmstr

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Mathematics

Description

Bimaster adalah Jurnal Ilmiah berkala bidang Matematika, Statistika dan Terapannya yang terbit secara online dan dikelola oleh Jurusan Matematika FMIPA ...