Jurnal Ilmiah Magister Manajemen (JIMM)
Vol 2 No 1 (2016)

PENGARUH KELOMPOK ACUAN, KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TAS EXSPORT PADA PT. EKSONINDO MULTI PRODUCT INDUSTRY DI BANDUNG

Wahdiniwaty, Rahma (Unknown)
Wijayanti, Utari (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Jan 2016

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini dilatarbelakangi oleh timbulnya persaingan di bidang fashion yangpenjualannya mengikuti trend yang sedang berlangsung pada periode tertentu, sehingga naikturunnya penjualan tidak dapat diprediksi secara tepat. Bisnis di bidang fashion semakinberkembang, termasuk salah satunya tas. Saat ini tas tidak hanya digunakan sebagai nilaifungsinya saja tetapi juga merupakan pelengkap fashion. Dengan hal ini PT. Eksonindo MultiProduct Industry harus bersaing dengan pesaingnya dengan merek tas lainnya seperti Alto,Exsport, Elizabeth dan JanSport terutama dari segi kualitas dan harga. PT. Eksonindo MultiProduct Industry mengalami kenaikan volume penjualan yang masih dibawah target yangdiharapkan. Menurut survey dari segi kualitas, tas Exsport masih kurang memenuhi harapankonsumen. Harga yang tertera pada katalog juga tidak sesuai dengan harga yang tertera padalabel. Sehingga kelompok acuan kurang berpengaruh dalam menyampaikan informasi terhadapkomunitasnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, hargadan kelompok acuan terhadap keputusan pembelian tas Exsport.Kuesioner disebarkan kepada 125 responden di 2 toko dan 3 stand Exsport yang ada diBandung. Metode analisis pada yang digunakan path analysis dengan menggunakan softwareLisrel Ver. 8.8. Pada pengolahan path analysis terdapat dua substruktural.Dari hasil uji t, kualitas produk, dan kelompok acuan berpengaruh terhadap keputusanpembelian. Namun, harga tidak berpengaruh terhadap keputusan pembelian. Sehingga dalampenelitian ini, keputusan pembelian tas Exsport tidak dipengaruhi oleh harga. Konsumen lebihcenderung dipengaruhi oleh kualitas produk dan kelompok acuan dalam keputusan membeli tasExsport.Kata kunci: Kualitas Produk, Harga, Kelompok Acuan, Keputusan PembelianABSTRACTThis research is motivated by the emergence of competition in the field of fashion salefollow the ongoing trend in a particular period, so the ups and downs of sales can not bepredicted precisely. Business in the field of fashion is growing, including one bag. When the bais not only used as a value function, but also a complementary fashion. PT. Eksonindo MultProduct Industry has to compete with other competitors with branded bags such as AltoExsport, Elizabeth and JanSport especially in terms of quality and price. PT . Eksonindo MultProduct Industry sales volume increase is still below the expected target. According to thsurvey in terms of quality, Exsport bag still does not meet consumer expectations. Prices shownin the catalog are also not in accordance with the price listed on the label. So that the referencgroup is less influential in conveying information to the community. The purpose of this studywas to determine the effect of product quality, price and reference group on purchasingdecisions Exsport bag.The questionnaire distributed to 125 respondents at 2 Exsporstand in Bandung. The method of analysis used in the path analysis using Lisrel software Ver.8.8. In processing, there are two substruktural path analysis.From the results of the t test, the quality of the product, and reference group influenceon purchase decisions. However, the price does not affect the purchase decision. Thus, in thisstudy, Exsport bag purchasing decisions are not influenced by the price. Consumers are morelikely to be influenced by the quality of the product and the reference group in the decision tobuy a bag Exsport.Key Words : Quality Product, Price, Reference Group, Purchasing Decisions

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jimm

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Jurnal Ilmiah Magister Manajemen (ISSN: 2655-4372), merupakan kumpulan dari jurnal, artikel, gagasan, ide, konsep, teori maupun hasil penelitian dari berbagai bidang yang berkaitan dengan Ilmu Manajemen yang merupakan karya dari para staf pengajar di lingkungan Universitas Komputer Indonesia dan ...