Jurnal Pengabdian Kesehatan
Vol 3, No 1 (2020) : Januari 2020

PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG PERAWATAN BAYI DAN KESEHATAN IBU DALAM MENINGKATKAN KESIAPAN PERAN IBU YANG BAYINYA DIRAWAT DI RUANG NICU RUMKITAL DR. RAMELAN SURABAYA

Qori'Ila Saidah (STIKES Hang Tuah Surabaya)



Article Info

Publish Date
07 Feb 2020

Abstract

Keluarga dengan anak yang dirawat di NICU mempunyai stressor yang lebih besar. Anak yang dirawat di NICU dapat menyebabkan ibu mengalami stress maternal sehingga mempengaruhi kesiapannya dalam pengasuhan anak. Pengabdian masyarakat ini bertujuan meningkatkan kesiapan pengasuhan pada ibu dengan anak yang dirawat di NICU. Metode yang digunakan adalah penyuluhan kesehatan yang berisi hal-hal yang harus dilakukan ibu sejak anak berada di NICU dan prosedur perawatan bayi. Hasil pengabdian masyarakat menunjukkan ibu menjadi lebih siap melakukan perannya dalam pengasuhan setelah dilakukan penyuluhan kesehatan. Keyword : perawatan bayi, kesiapan pengasuhan, NICU

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jpk

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Veterinary

Description

Jurnal Pengabdian Kesehatan merupakan jurnal ilmiah hasil-hasil pengabdian masyarakat didalam pemberdayaan di bidang Kesehatan yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) STIKES Cendekia Utama Kudus secara berkala 2 (dua) kali dalam satu ...