Jurnal Statistika dan Aplikasinya
Vol 3 No 2 (2019): Jurnal Statistika dan Aplikasinya

Model Spasial Otoregresif Poisson untuk Mendeteksi Faktor-Faktor yang Berpengaruh terhadap Jumlah Penderita HIV AIDS di Jakarta Timur

Siti Rohmah Rohimah (Unknown)
Ariq Muammar Riyantobi (Statistika Universitas Negeri Jakarta)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan faktor-faktor yang berpengaruh secara spasial maupun nonspasial terhadap jumlah penderita penyakit HIV/AIDS di Jakarta Timur. Metode yang digunakan dalam pendugaan parameternya menggunakan metode pendugaan maksimum likelihood. Faktor-faktor yang mempengaruhi jumlah penderita HIV/AIDS di Jakarta Timur adalah faktor spasial dan nonspasial. Faktor spasialnya yang memengaruhi untuk lokasi tertentu adalah lokasi pada tetangganya. Berdasarkan model SAR Poisson diperoleh korelasi spasial yang signifikan sebesar ρ = -0,47. Hal ini berarti bahwa lokasi-lokasi yang berdekatan mempunyai nilai yang berbeda dan cenderung menyebar.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

statistika

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Jurnal Statistika dan Aplikasinya JSA is dedicated to all statisticians who wants to publishing their articles about statistics and its application. The coverage of JSA includes every subject that using or related to ...