Swadaya: Indonesian Journal of Community Empowerment
Vol 1 No 01 (2019): APRIL

PEMBUATAN PAKAN TERNAK FERMENTASI (SILASE)

Tri Budi Prasetyo (Universitas Muhammadiyah Cirebon)



Article Info

Publish Date
14 Aug 2019

Abstract

Pakan ternak fermentasi adalah salah satu langkah cerdas untuk menanggulangi kekurangan cadangan makanan bagi hewan ternak saat musim kekeringan. Metode pendahuluan yang digunakan pada kegiatan ini adalah survey dan wawancara tentang apakah efisien melakukan program ini dengan tujuan peternak di Desa Walahar teredukasi tentang program pembuatan probiotik dan pakan fermentasi (silase) sangat dianjur bagi para peternak di daerah yang dalam satu tahun peroide selalu mengalami kekeringan yang menyebabkan sulitnya mencari komoditas utama pakan seperti jerami. Kata kunci : pakan ternak fermentasi, silase, sosialisasi peternakan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

SWA

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Veterinary Other

Description

Swadaya: Indonesian Journal of Community Empowerment (e-issn 2714-6626 & p-issn 2686-0376) is a is a scientific multidisciplinary journal published by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarkat (LPPM) UNiversitas Muhamadiyah Cirebon. It is in the national level that covers a lot of common ...