Intelegensia : Jurnal Pendidikan Islam
Vol 7, No 1 (2019): Jurnal Intelegensia - Vol. 07 No. 1 Januari-Juni 2019

INTERNALISASI PENDIDIKAN KARATER MELALUI IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013

Mochamat Mistadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Aug 2020

Abstract

Pembelajaran melalui pendekatan scientific dengan berbagai macam pendekatan dan alasan perlu dikawal dalam segala lini, baik sebagai akademisi maupun praktis, karena karakter yang akan dibentuk dalam proses pembelajaran yang sesuai dengan Kurikulum 2013 tidaklah mudah untuk dipraktikkan oleh guru dalam waktu yang dekat. Meskipun diskursus pendidikan karakter ini memberikan pesan bahwa spiritualitas dan nilai-nilai agama tidak dapat dipisahkan dengan pendidikan karakter. Moral dan nilai spiritual sangat fundamental dalam membangun kesejahteraan organisasi sosial manapun. Tanpa keduanya maka elemen vital yang mengikat khidupan masyarakat dapat lenyap. Guru harus disadarkan pada pentingnya pendidikan karakter melalui integrasi penyempurnaan kurikulum 2013 melalui standar proses ini. Key Words : Pendidikan Karakter, Kurikulum 2013

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JI

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Intelegensia is a periodic scientific journal published in Indonesian Language published twice in a year on every Juni Desember and Desember. The manuscript submission process is open year-round. All submitted manuscripts are reviewed with blind-peer reviews and editorial reviews before being ...