Jurnal Skripta
Vol 6, No 1 (2020): SKRIPTA MEI 2020

IMPLEMENTASI MEDIA BOOKLET TIMBUL BERBASIS BRAILE MATERI KENAMPAKAN ALAM PROVINSI JAWA TIMUR

Fatmawati, Dwi Putri (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Aug 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi media booklet timbul berbasis braille materi kenampakan alam Provinsi Jawa Timur terhadap nilai siswa di SDLB kelas IV, dengan dasar permasalahan di lapangan bahwa siswa Tunanetra memiliki hambatan dalam membaca gambar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan dengan perhitungan menggunakan statistik sederhana Gain Score. Berdasarkan hasil yang diperoleh terhadap 6 subjek di kelas IV menunjukan hasil <g>= 0.5.Berdasarkan data dan hasil penelitian implementasi media booklet timbul berbasis braille materi kenampakan alam di lingkungan Provinsi Jawa Timur  bagi siswa tunanetra kelas IV SDLB yang telah dilaksakan dapat diperolah hasil belajar siswa tunanetra berdasarkan kriteria gain score berada pada kriteria sedang, kriteria tersebut menunjukan bahwa siswa tunanetra menunjukan peningkatan hasil belajar yang baik dengan menggunakan Media Booklet timbul berbasis Braille materi kenampakan alam Provinsi Jawa Timur bagi siswa tunanetra kelas IV di SDLB.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

skripta

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

SKRIPTA: JURNAL PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA diterbitkan pertama kali pada bulan Mei 2015 dengan P-ISSN 2443-3705 dan E-ISSN 2745-9705 oleh Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Universitas PGRI Yogyakarta. Jurnal ini dikelola dengan menggunakan open journal system (OJS) ...