Jurnal Intake : Jurnal Penelitian Ilmu Teknik dan Terapan
Vol. 2 No. 1 (2011): April, 2011

Pengaruh Komposisi Pasir Cetak Terhadapat Sifat-Sifat Cetakan Pasir (Permeability, Humadity, Density, Compression Strenght, Shaer Strenght Dan Flowability)

Baihaqi (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Apr 2011

Abstract

Permasalahan yang sering dihadapi dalam proses pengecoran adalah adanya cacat hasil produk dimana hal ini disebabkan berbagi hal pada proses pembuatan cetakan pasir, adanya rongga udara, kadar air terlalu besar, adanya gelembung-gelembung gas yang terperangkap pada cetakan, bergesernya pasir cetak akibat adanya gaya tuang serta kurang padatnya cetakan pasir. Untuk menimimumkan cacat produk maka pada proses pembuatan cetakan pasir dilakukan pengujian permeability, humadity, density, compression strenght, shaer strenght dan flow ability, pengujian dilakukan dengan mengubah komposisi pasir cetak, bentonit serta kadar air dari ketiga variabel tersebut akan didapatkan nilai dari sifat-sifat cetakan pasir. Untuk kekuatan tekan dan geser harus mendapatkan hasil diatas rata-rata (kekuatan tekan 700 gr/cm2 dan kekuatan geser 200 gr/cm2) sehingga pergeseran pada pasir cetak tidak terjadi. Kadar air optimum terletak permeabilitas maksimum dan density yang minimum, uji flowability dilakukan agar pasir mempunyai sifat mampu alir yang baik pada proses pengecoran.

Copyrights © 2011






Journal Info

Abbrev

intake

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Electrical & Electronics Engineering Mechanical Engineering

Description

Jurnal Intake: Jurnal Penelitian Ilmu Teknik Dan Terapan (INtelligent Technology And Knowledge Engineering) Jurnal Intake merupakan publikasi berkala yang diperuntukkan Jurnal Penelitian Ilmu Teknik Dan Terapan. Jurnal Intake dikelola oleh Faklutas Teknik Universitas Darul Ulum Jombang . Publikasi ...