Jurnal ISIP : Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Vol 15, No 1 (2018): Jurnal ISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Perilaku Penggunaan Internet Siswa SMP di Jabodetabek

Cholifah Mahfud (Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (IISIP) Jakarta)



Article Info

Publish Date
15 Jan 2018

Abstract

Remaja merupakan mayoritas pengguna internet di Indonesia. Sementara ketergantungan remaja terhadap penggunan internet dinilai sudah berlebihan. Tidak dipungkiri bahwa akses remaja terhadap internet banyak memberikan manfaat positif, namun di sisi lain internet juga memiliki dampak negatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik kepribadian siswa, serta motif dan perilaku siswa dalam mengakses konten internet. Data dikumpulkan melalui kuesioner terhadap 200 siswa dari lima sekolah di Jabodetabek. Hasil penelitian menunjukkan, sebagian besar siswa memiliki karakteristik kepribadian yang positif, ada pengaruh yang signifikan antara karakteristik kepribadian dan motif menggunakan internet, serta motif menggunakan internet berpengaruh signifikan dengan perilaku menggunakan internet. Remaja merupakan mayoritas pengguna internet di Indonesia. Sementara ketergantungan remaja terhadap penggunan internet dinilai sudah berlebihan. Tidak dipungkiri bahwa akses remaja terhadap internet banyak memberikan manfaat positif, namun di sisi lain internet juga memiliki dampak negatif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik kepribadian siswa, serta motif dan perilaku siswa dalam mengakses konten internet. Data dikumpulkan melalui kuesioner terhadap 200 siswa dari lima sekolah di Jabodetabek. Hasil penelitian menunjukkan, sebagian besar siswa memiliki karakteristik kepribadian yang positif, ada pengaruh yang signifikan antara karakteristik kepribadian dan motif menggunakan internet, serta motif menggunakan internet berpengaruh signifikan dengan perilaku menggunakan internet.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jisip

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Focus : Jurnal ISIP: Jurnal Institut Ilmu Sosial dan Ilmu Politik is to publish research articles and literature studies within the field of an advanced understanding and how share of knowledge, produce new finding, sharing and collaboration in field of Communication, Politics, International ...