SIKLUS: Jurnal Teknik Sipil
Vol. 1 No. 1 (2015)

ANALISIS PRODUKTIVITAS TUKANG KERAMIK

Zainuri Zainuri (Universitas Lancang Kuning)
Gusneli Yanti (Universitas Lancang Kuning)
Shanti Wahyuni Megasari (Universitas Lancang Kuning)



Article Info

Publish Date
01 Apr 2015

Abstract

Produktivitas pekerjaan pemasangan keramik lantai harusnya menjadi perhatian bagi pelaksana konstruksi sebab hasil yang dikerjakan tergantung dari keterampilan dan kemampuan tukang keramik. Tujuan penelitian adalah untuk menentukan tingkat produktivitas tukang keramik dalam pekerjaan pasangan keramik lantai bangunan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Nilai produktivitas yang diperoleh adalah : tukang 1 sebesar 0,0420 m2/menit; kenek 1 sebesar 0,0394 m2/menit; tukang 2 sebesar 0,0368 m2/menit; kenek 2 sebesar 0,0347 m2/menit; tukang 3 sebesar 0,0290 m2/menit; kenek 3 sebesar 0,0277 m2/menit; tukang 4 sebesar 0,0280 m2/menit; kenek 4 sebesar 0,0265 m2/menit; tukang 5 sebesar 0,0283 m2/menit; kenek 5 sebesar 0,0265 m2/menit.

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

SIKLUS

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Engineering Transportation

Description

SIKLUS: Jurnal Teknik Sipil adalah wadah untuk penyebaran informasi tulisan ilmiah bidang Teknik Sipil. Diterbitkan oleh Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik Universitas Lancang Kuning, dua kali dalam setahun pada bulan April dan bulan ...