Information Science and Library
Vol 1, No 2 (2020): Desember

Manajemen Stres Kerja Pustakawan terhadap Layanan Perpustakaan Fakultas Ekonomi Universitas Semarang selama Pandemi

Wahyu Puspitasari (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2022

Abstract

Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk mengetahui  Manajemen Stres Kerja, Menciptakan Suasana Lingkungan Kerja yang Aman Terhadap Layanan Perpustakaan Fakultas Ekonomi selama Pandemi. Metode yang digunakan adalah Penelitian Kualitatif dengan analisis data secara deskriptif yang bersumber yang bersumber dari berbagai media online. Dapat disimpulkan bahwa hanya orang yang mampu menyesuaikan diri dan mengelola dengan baik kondisi yang ada akan terhindar dari stress, bahkan mampu menjadikan stress menjadi eustrres (stress yang positif) karena mereka menjadi kreatif dan produktif, menciptakan suasana lingkungan kerja yang aman sesuai dengan Protokol Kesehatan yang ditetapkan oleh Pemerintah disamping untuk mematikan rantai Virus Corona serta dapat memberikan manfaat dan solusi kepada pemustaka mengatasi kecemasan yang dihadapi tentang Virus Corona dalam memberikan layanan yang terbaik terhadap Civitas Akademik Fakultas Ekonomi Universitas Semarang.The purpose of this research is to find out about Work Stress Management, Creating a Safe Working Environment for Library Services of the Faculty of Economics during pandemics. The method used is Qualitative Research with descriptive data analysis sourced from various online media. It can be concluded that only people who are able to adjust and manage well the existing conditions will be spared stress, even able to make stress into eustrres (positive stress) because they become creative and productive, create a safe working environment atmosphere in accordance with the Health Protocol stipulated by the Government in addition to shutting down the Corona Virus chain and can provide benefits and solutions to the responders overcoming the anxieties faced about Corna Virus in providing the best service to the Academic Civitas Faculty of Economics Faculty of Economics University of Semarang.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jisl

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT

Description

Jurnal Information Science and Library e-ISSN : 2723-2778 DOI : http://dx.doi.org/10.26623/jisl.v1i1 adalah jurnal ilmiah yang dikelola oleh Perpustakaan Universitas Semarang, jurnal ini melingkupi bidang ilmu antara lain: Rekayasa perangkat lunak (Software Engineering) Pembelajaran Berbasis ...