INFOKAM
Vol 7, No 1 (2011): INFOKAM Edisi 1 Tahun 7 2011 (Mar)

MENAMPILKAN TERBILANG PADA FORM MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN BERBASIS OBJEK

Sugeng Murdowo (AMIK JTC)



Article Info

Publish Date
16 Oct 2013

Abstract

Penggunaan Pemrogaman Berbasis Objek terutama Microsoft Visual Basic 6.0 dan Microsoft Visual Foxpro 9.0 sudah sangat luas di masyarakat untuk proses pembelajaran di sekolah dan perguruan tinggi maupun untuk pembuatan aplikasi yang digunakan di perusahaan. Dalam tulisan ini akan membahas bagaimana memunculkan tulisan terbilang dari angka yang kita masukan dengan menggunakan kedua bahasa pemrograman tersebut.

Copyrights © 2011






Journal Info

Abbrev

jurnal

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Ilmiah INFOKAM terbit setiap 6 bulan sekali ( 2 X dalam setahun, bulan Maret & September) oleh P3M AMIK “JTC” Semarang dengan maksud sebagai media informasi tentang Komputer, Akuntansi dan Manajemen bagi Sivitas Akademika pada khususnya dan masyarakat pada ...