Jurnal Matematika dan Statistika serta Aplikasinya (Jurnal MSA)
Vol 8 No 2 (2020): Volume 8 Nomor 2

Geographically Weighted Regression (GWR) pada Data Jumlah Penderita Penyakit AIDS

nurfadilah, khalilah (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2020

Abstract

Acquired Immune Deficiency Syndrome (AIDS) merupakan salah satu penyakit yang menjadi penyebab kematian tertinggi di seluruh dunia. Oleh karenanya perlu dilakukan pendekatan model terhadap faktor-faktor penyebabnya. Pendekatan yang digunakan untuk mengidentifikasi faktor-faktor tersebut adalah dengan menggunakan regresi linear dan GWR. Berdasarkan hasil uji kebaikan model, dengan nilai AIC dan SSE, disimpulkan bahwa pendekatan dengan GWR lebih baik dibandingkan pendekatan regresi linear.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

msa

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Mathematics Medicine & Pharmacology

Description

The Jurnal MSA (Jurnal Matematika dan Statistika serta Aplikasinya) is a brand new on-line anonymously peer-reviewed journal interested in any aspect related to mathematics and statistics with their application. The Jurnal MSA is ready to receive manuscripts on all aspects concerning any aspect ...