Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer
Vol 7, No 1 (2021): Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer

PENERAPAN METODE SAW PADA PENENTUAN SISWA KELAS UNGGULAN STUDI KASUS LEMBAGA PENDIDIKAN KRISNA COMPUTER

Aniek Suryanti Kusuma (Unknown)
Welda . (Unknown)
Ni Putu Mitha Laraswati (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 Jan 2021

Abstract

ABSTRACTIn order to motivate students to continue to excel, Krisna Computer Educational Institution Tutoring classifies students from those who are superior to those considered less, the aim is to evaluate student learning outcomes during each month and to encourage other students to be more active in learning activities. In classifying the student's ability, Krishna Computer still not using tools or methods to determine which eligible students are placed in classes featured. The process of calculating the value is still done manually, so it takes a relatively long time and the resulting assessment data is less accurate. To make it easier for the institution in selecting students, it is necessary to develop a Decision Support System for selecting superior class students based on a website using the Simple Additive Weighting (SAW) method. The SAW method was chosen because it was able to select the best alternative from a number of alternative options. This research was conducted by looking for the weight of each attribute, then ranking it. Based on the tests that have been carried out with the Blackbox Testing method and the final results obtained, the conclusion is that this system can be used as a tool in making decisions and makes it easy for the institution to determine which students deserve to enter the superior class compared to the manual method.Keywords: Decision Support System, Simple Additive Weighting (SAW), superior class.ABSTRAKDalam rangka memotivasi siswa-siswanya untuk terus berprestasi maka bimbingan belajar Lembaga Pendidikan Krisna Computer mengelompokkan siswa-siswanya dari yang unggul sampai yang dianggap kurang, tujuannya untuk mengevaluasi hasil belajar siswa selama tiap bulannya dan untuk memacu siswa lainnya agar lebih giat dan aktif dalam kegiatan belajar. Didalam pemilihan siswa masih belum menggunakan alat bantu atau metode yang digunakan untuk menentukan siswa mana yang layak masuk kelas unggulan, proses perhitungan nilainya pun masih dilakukan secara manual sehingga membutuhkan waktu yang relative lama dan data yang dihasilkan kurang akurat dalam penilaian. Untuk lebih memudahkan pihak lembaga dalam pemilihan siswa, maka dikembangkan sistem pendukung keputusan pemilihan siswa yang masuk kelas unggulan berbasis website menggunakan metode Simple Additive Weighting (SAW). Metode SAW dipilih karena mampu menyeleksi alternatif terbaik dari sejumlah alternatif. Penelitian ini dilakukan dengan mencari bobot pada setiap atribut, kemudian dilakukan perangkingan. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan dengan metode black box testing dan hasil akhir yang diperoleh simpulan bahwa sistem ini dapat digunakan sebagai alat bantu dalam mengambil keputusan dan memberikan kemudahan bagi pihak lembaga dalam menentukan siswa mana yang layak masuk kelas unggulan dibandingkan dengan cara manual.Kata Kunci : Sistem Pendukung Keputusan, Simple Additive Weighting (SAW), Kelas Unggulan

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jutik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Economics, Econometrics & Finance Education Engineering Social Sciences

Description

Jurnal Teknologi Informasi dan Komputer berisi tulisan yang diangkat dari hasil penelitian di bidang teknologi informasi dan komputer. Jurnal ini merupakan sarana bagi peneliti di bidang ilmu teknologi informasi dan komputer untuk mempublikasikan karya-karya penelitiannya. Redaksi penyunting jurnal ...