Jurnal Pengembangan Rekayasa dan Teknologi
Vol 14, No 1 (2018): June

IDENTIFIKASI PENGELOMPOKKAN KONDISI PERMUKAAN JALAN MENGGUNAKAN ALGORITMA K-MEANS

Siti Asmiatun (Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi, Universitas Semarang)
Nur Wakhidah (Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi, Universitas Semarang)



Article Info

Publish Date
16 Jan 2019

Abstract

Kondisi jalan merupakan sesuatu yang sangat penting untuk diketahui informasinya oleh pengguna jalan karena bermanfaat untuk menghindari beberapa resiko yang akan terjadi jika pengguna jalan melewati kondisi yang rusak. Penelitian ini membahas tentang analisis pengelompokan kondisi permukaan jalan yang ada di Semarang khususnya. Kondisi permukaan jalan di beberapa titik yang rusak sering mengakibatkan kecelakaan bagi pengguna jalan oleh karena itu jika pengguna jalan dapat menghindari kondisi permukaan jalan maka dapat meminimalisir terjadinya resiko kecelakaan. Pada penelitiam ini menggunakan aplikasi Accelerometer yang berfungsi untuk pengambilan data. Sedangkan untuk pengelompokkan data menggunakan algoritma  K-Means. Hasil data yang diperoleh sejumlah 2014 titik jalan yang rusak telah dikelompokkan menjadi 7 kecematan dengan hasil kecamatan Gayamsari merupakan daerah paling rawan rusak. 

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jprt

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Energy Mechanical Engineering Transportation

Description

Jurnal Pengembangan Rekayasa dan Teknologi ( JPRT ) is a scholarly refereed research journal that aims to promote the theory and practice of technology, innovation, and engineering management. The journal links engineering, science, and management disciplines. It addresses the issues involved in the ...