Jurnal Arsitektur Archicentre
Vol. 1 No. 1 (2018): Jurnal Arsitektur Archicentre

HARMONI DAN PROPORSI STRUKTUR SEBAGAI ELEMEN ESTETIKA PADA BANGUNAN TINGGI STUDI KASUS CITY HOTEL DI BANDUNG

Tita Cardiah (Desain Interior Fakultas Industri Kreatif Universitas Telkom)
Deny Herjanto (Arsitek Profesional)



Article Info

Publish Date
17 Mar 2021

Abstract

Karakter dan image bangunan khususnya bangunan tinggi di tentukan oleh expresi dan pasade / wajah massa bangunan, secara visual dapat dibentuk melalui elemen-elemen estetika pada bangunan. Elemen estetika pada bangunan tinggi bisa dimunculkan melalui system struktur yang dipakai. Struktur merupakan hal penting pada sebuah bangunan termasuk system struktur pada bangunan tinggi, fungsi struktur tidak hanya memperhatikan keamanan, kekuatan, stabilitas dan kenyamanan namun juga harus memiliki nilai estetika. Nilai estetika bisa dihadirkan melalui harmonisasi dan proposional struktur bangunan, seperti system struktur, penggunaan material, bentuk struktur dan desain bangunan. Proporsi dan harmonisasi pada bangunan tinggi, merupkan salah satu unsur penting sebagai pembentuk keindahan/estetika. Harmoni dan proporsi struktur sebagai Elemen astetika bisa diaplikasikan pada bangunan tinggi seperti city hotel.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

archicentre

Publisher

Subject

Arts Computer Science & IT Engineering Environmental Science Physics

Description

Archicentre is a journal that contains scientific articles of research results in the field of Architecture. The contents of Archicentre are as follows. Architectural Design Housing and Settlement History, Theory, and critic of Architecture Building Technology Traditional and vernacular Architecture ...