JPGI (Jurnal Penelitian Guru Indonesia)
Vol 6, No 1 (2021): JPGI

Analisis perilaku off-task siswa

Yeni Elviza Febrianti (Universitas Negeri Padang)
Neviyarni Suhaili (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Jan 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perilaku off-task remaja sekolah menengah pertama. Penelitian ini menggunakan deskriptif kuantitatif. Sampel penelitian ini terdiri dari 50 siswa, yaitu 25 siswa perempuan dan 25 siswa laki-laki. Penelitian ini menggunakan analisis univariat. Hasil penelitian yang menggunakan angket perilaku off-task menunjukkan setengah dari responden berada pada kategori perilaku off-task rendah. Tipe tertinggi perilaku off-task yaitu perilaku off-task motoric.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jpgi

Publisher

Subject

Education

Description

JPGI (Jurnal Penelitian Guru Indonesia) ISSN: 2541-3317 (for electronic version) 2541-3163 (for print version). JPGI is a peer-reviewed, publishes research manuscripts in the field of education. The Focus and scope of the journals are to: 1) Provide a journal that reports research on topics that ...