ACCOUNTHIK : Journal of Accounting and Finance
Vol 5 No 02 (2020): Oktober

PERILAKU ETIS MAHASISWA AKUNTANSI DALAM PRAKTIK PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BERBASIS SYARIAH : (Studi Kasus Pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Kuningan)

Amir Hamzah (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengethaui dan menganalisa perilaku etis mahasiswa akuntansi dalam praktik penyusunan laporan keuangan berbasis syariah. Populasi dari penelitian ini adalah Mahasiswa Akuntansi sebanyak 551 orang angkatan 2016 – 2019. Teknik pengambilan sampel dengan metode Simple Random Sampling yaitu sampel 132 orang mahasiswa akuntansi angkatan 2016-2019. Hasil menunjukkan bahwa kecerdasan intelektual berpengaruh positif terhadap prestasi akademik, kecerdasan emosional berpengaruh positif terhadap prestasi akademik, kecerdasan spiritual berpengaruh positif terhadap prestasi akademik, locus of control berpengaruh positif terhadap prestasi akademik, dan kecerdasan intelektual berpengaruh positif terhadap perilaku etis, kecerdasan emosional berpengaruh positif terhadap perilaku etis, kecerdasan spiritual berpengaruh positif terhadap perilaku etis, locus of control berpengaruh positif terhadap perilaku etis, prestasi akademik berpengaruh positif terhadap perilaku etis.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

accounthink

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Accounthink is a peer-reviewed journal published by Department of Accounting, Faculty of Economics and Business, University of Singaperbangsa Karawang twice a year (March and October). Accounthink aims to publish articles in the field of accounting and finance that provide the significant ...