Corak : Jurnal Seni Kriya
Vol 9, No 2 (2020): NOVEMBER 2020

ECLECTIC STYLE P0M-POM BLANKET

Dheasari Rachdantia (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Nov 2020

Abstract

Pom-pom blanket is a combination of pom-poms whose manufacturing process is carried out on a spanram or construction tool to make the integrated circuit not separate. Most people make pom pom blankets for the purpose of making carpets or blankets which are actually only used as accents on the edge of a blanket. This creation as an effort to create clothing using blank blankets as its main focus. Manifested in fashion with an eclectic style that emphasizes novelty, skills, and expression when worn. The realization of this work uses the Practice Based Research method. This method is a direct research to obtain new knowledge through practice. This fashion work uses the domination of pom-pom blankets with an eclectic style. The manufacturing process takes longer than making ordinary clothes because there is a process of weaving to manually create pom-pom blankets and choosing a combination of various colors and shapes of clothing. Pom-pom blanket merupakan gabungan pom-pom yang proses pembuatannya dilakukan pada spanram atau alat pembidang untuk menjadikan rangkaian yang menyatu tidak terpisah-pisah. Kebanyakan masyarakat membuat pom-pom blanket untuk keperluan pembuatan karpet atau selimut yang sebenarnya pom-pom hanya digunakan sebagai aksen pada pinggiran selimut. Penciptaan ini sebagai salah satu upaya menciptakan busana menggunakan pom-pom blanket sebagai focus utamanya. Diwujudkan pada busana dengan eclectic style yang mengutamakan kebaruan, keterampilan, dan pengungkapan ekspresi ketika dikenakan. Perwujudan karya ini menggunakan metode Practice Based Research. Metode ini merupakan penelitian secara langsung untuk memperoleh pengetahuan baru melalui praktek. Karya busana ini menggunakan dominasi pom-pom blanket dengan eclectic style. Pada proses pembuatan memakan waktu yang lebih lama dari pembuatan busana biasa dikarenakan terdapat proses menganyam untuk pembuatan pom-pom blanket secara manual dan memilih perpaduan berbagai warna dan bentuk busana.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

corak

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

CORAK adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Jurusan Kriya, Fakultas Seni Rupa, Institut Seni Indonesia Yogyakarta dengan nomor p-ISSN: 2301-6027 dan nomor e-ISSN: 2685-4708. Jurnal ini berisikan tentang artikel hasil penelitan, gagasan konseptual (hasil pemikiran), penciptaan, resensi buku ...