Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat Berkala
Vol 2, No 2 (2020): Jurnal Ilmu Kesehatan Berkala (JIKeMB) - November 2020

Pengaruh Sikap Kerja Duduk Terhadap Keluhan Cumulative Trauma Disorders (CTDs) Pada Pekerja Bagian Sewing di CV. Eka Braja Paksi Garmen Wonosari Klaten

Mita Margiana (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Dec 2020

Abstract

Berdasarkan survei pendahuluan di CV. Eka Braja Paksi, dari 10 pekerja terdapat 80% pekerja mengalami keluhan nyeri, sedangkan 20% pekerja tidak merasakan keluhan sakit atau nyeri dibagian tubuh tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sikap kerja duduk terhadap keluhan Cumulative Trauma Disorders pada pekerja Sewing di CV. Eka Braja Paksi Garmen. Hasil penelitian menunjukkan 50% pekerja bekerja dengan sikap kerja duduk tidak baik. 27,5 % responden mengalami keluhan CTDs sedang dan 42,5% responden mengalami keluhan CTDs kategori tinggi. Berdasarkan uji chi square ada pengaruh antara sikap kerja duduk terhadap keluhan CTDs (p value = 0,000. C = 0,653).

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jikemb

Publisher

Subject

Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health

Description

Jurnal JIKeMB mempublikasikan artikel berdasarakan hasil penelitian orisinil yang terkait dengan kesehatan masyarakat dan atau disiplin ilmu yang terkait namun belum pernah dimuat serta dipublikasikan di media manapun. Cakupan ilmu artikel yang diterbitkan di jurnal ini meliputi : Keselamatan dan ...