JOURNAL of LEGAL RESEARCH
Vol 2, No 3 (2020)

Tindak Pidana Penipuan dan Pencucian Uang Yang Dilakukan Oleh PT. First Anugerah Karya Wisata (Studi Kasus : Putusan Nomor : 3096 K/Pid.Sus/2018)

Iga Ayu Mawarni (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta)
Asmawi Asmawi (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta)
Mustolih Siradj (Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta)



Article Info

Publish Date
10 Feb 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa perampasan asset untuk negara dari PT First Anugerah Karya Wisata sudah sesuai dengan asas keadilan dan ketentuan hukum yang berlaku dan juga menjelaskan pertimbangan hukum hakim dalam menjatuhkan putusan serta mendeskripsikan hakim dalam menginterpretasikan pasal-pasal yang digunakan. Dari segi jenis penelitian hukum, jenis Tipe penelitian yang digunakan dalam  penelitian ini adalah yuridis normatif,  yaitu pendekatan  yang mengacu kepada norma-norma hukum yang terdapat dalam peraturan perundang-undangan dan putusan-putusan  pengadilan serta norma-norma hukum yang terdapat  dalam masyarakat. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa apabila dilihat dari sisi korban tidak terpenuhinya rasa keadilan dalam putusan ini tidak juga ada kemanfaatan hukum yang terkandung dalam putusan ini. Mengingat sampai pada tingkat Kasasi, Hakim tetap menyatakan aset dirampas untuk negara yang sejatinya tidak ada sedikitpun kerugian negara yang dialami. Kata Kunci: Tindak Pidana, Penipuan, Pencucian Uang, Perampasan Aset.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jlr

Publisher

Subject

Religion Humanities Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Journal of Legal Research is a peer-reviewed journal on legal research published quarterly (February, May, August, November) since 2019 by Departemen Legal Studies Faculty of Sharia and Law Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta in cooperation with Center for the Study of Constitution ...