Journal of Education Informatic Technology and Science
Vol 3 No 1 (2021): Jeits Volume 3 Nomor 1 Edisi April 2021

Validitas dan Praktikalitas Bahan Ajar Gambar Teknik II (CAD) berbasis Model Explicit Instruction

Erik Fernandes (Universitas Negeri Padang)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2021

Abstract

Pada mata kuliah gambar teknik II (CAD) terdapat permasalahan, masalah pada penelitian ini adalah hasil belajar peserta didik berada di bawah 70 (40,83%). Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan sebuah bahan ajar yang mendukung pembelajaran mata kuliah gambar teknik II (CAD) berbasis Model Explicit Instruction. Bahan ajar ini dirancang untuk dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik. Hasil yang diperoleh dari penelitian; (1) Validitas bahan ajar valid pada aspek materi/isi dengan nilai validitas adalah 0,833 kemudian pada aspek media dengan nilai 0,8 dan pada aspek bahasa dengan nilai 0,78 (2) Praktikalitas bahan ajar gambar teknik II (CAD) berbasis model Explicit Instruction bedasarkan respon dosen setelah melalui uji coba dinyatakan praktis dengan total nilai 81,67. Sedangkan pada praktikalitas berdasarkan respon peserta didik setelah melalui uji coba dinyatakan praktis dengan total nilai 82,33%, Berdasarkan temuan penelitian ini disimpulkan bahwa bahan ajar gambar teknik II (CAD) berbasis model Explicit Instruction ini valid dan praktis.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JeITS

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Other

Description

Journal of Education Informatic Technology and Science (JeITS) is an electronic periodical publication published by Faculty of Teacher Training and Education Universitas Muhammadiyah Riau, Indonesia. JeITS provides online media to publish scientific articles from research in the field of Informatic, ...