Jurnal Ilmiah Raflesia Akuntansi
Vol 4 No 1 (2018): Jurnal Ilmiah Raflesia Akuntansi

PENGARUH KECUKUPAN ANGGARAN DAN PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL SKPD DENGAN GAYA KEPEMIMPINAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI

Meriana (Politeknik Raflesia)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dam memperoleh bukti empiris mengenaipengaruh kecukupan anggaran dan pengendalian intern berpengaruh terhadap kinerjamanajerial SKPD. Serta menguji gaya kepemimpinan akan memoderasi kecukupan anggarandan penegndalian intern terhadap kinerja manajerial SKPD. Pengumpulan data menggunakandata primer, yaitu kuesioner dengan menggunakan teknik purposive sampling, dengan total90 responden yang digunakan dalam penelitian ini. Metode analisis yang digunakan adalahregresi linear berganda dan analisis regresi moderasi.Hasil penelitian menunjukan bahwakecukupan anggaran dan pengendalian intern terbukti berpengaruh positif dan signifikanterhadap kinerja manajerial SKPD Kabupaten Rejang Lebong. Gaya kepemimpinan bukanvariabel moderating yang dapat memperkuat pengaruh kecukupan anggaran danpengendalian intern terhadap kinerja manajerial SKPD Kabupaten Rejang Lebong.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

JIRA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Merupakan jurnal ilmiah yang mempublikasikan hasil-hasil penelitian empiris, studi teoritis dan pemikiran kritis dalam bidang akuntansi meliputi akuntansi keuangan, akuntansi sektor publik, akuntansi manajemen, perpajakan dan ...