JURTEKSI
Vol 7, No 3 (2021): Agustus 2021

IMPLEMENTASI MANAJEMEN PROYEK CPM PADA PEMBANGUNAN INFRASTUKTUR IT OPTICAL DISTRIBUTION POINT

Dely Indah Sari (Institut Teknologi Batam)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2021

Abstract

Abstract : ODP can be a distribution tools for IT infrastructure development. So that ODP can reach the customer, there must be a telecommunications operator that has the ability to connect production equipment to the area. ODP infrastructure development using the network method is CPM method. CPM method has no execution time tolerance. In financing ODP development can be done by two method is normal method and fast method. Normal method means all operation performed normally while the fast financing method means that the cost is more expensive because it requires more labor. Kata Kunci : CPM; fast cost; normal cost; ODP  Abstrak : ODP dapat menjadi alat pendistribusi pembangunan dalam infrastuktur IT. Agar ODP dapat sampai ke pelanggan harus terdapat operator telekomunikasi yang memiliki kemampuan untuk menghubungkan alat produksi ke daerah tersebut. Pembangunan infrastuktur ODP menggunakan metode jaringan kerja yaitu metode CPM. Metode CPM tidak memiliki toleransi waktu pelaksanaan. Dalam pembiayaan pembangunan ODP dapat dilakukan dengan dua cara yaitu pembiayaan metode normal dan pembiayaan metode dipercepat, pembiayaan metode normal artinya semua operasi yang dilakukan secara normal sedangkan metode pembiayaan dipercepat artinya biaya lebih mahal karena membutuhkan tenaga kerja lebih banyak. Kata Kunci : biaya normal; biaya dipercepat; CPM; ODP

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jurteksi

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JURTEKSI (Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi) is a scientific journal which is published by STMIK Royal Kisaran. This journal published twice a year on December and June. This journal contains a collection of research in information technology and computer ...