ABDIMAS SILIWANGI
Vol 4, No 2: Juli 2021

PENDAMPINGAN PENGGUNAAN MEDIA AUDIO VISUAL DAN LESSON PLAN DALAM PEMBELAJARAN DI LEMBAGA PENDIDIKAN AL-MA’ARIF KUNINGAN

Riza Zahrah (perjuangan University)
Fajar Nugraha (Perjuangan University)
Hatma Heris Mahendra (Perjuangan University)
Dudung Suryana (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jul 2021

Abstract

Dibawah naungan yayasan Tumenggung Argawijaya berdiri sebanyak tiga lembaga pendidikan yaitu PAUD Al-Ma’arif, TPA/TKA Al-Ma’arif dan DTA Al-Ma’arif. Jumlah pengajar tetap di yayasan ini adalah 25 orang dengan latar belakang pendidikan tertnggi S-2 satu orang, S-1 sebanyak 8 orang, D-II sebanyak 6 orang dan SLTA sebanyak sepuluh orang. Dikarenakan keterbatasan jumlah pengajar dan beragamnya latar belakang dan bidang pendidikan, ada beberapa pengajar yang mengajar merangkap di dua lembaga pendidikan, misalnya pagi mengajar di PAUD, sorenya mengajar di MDTA. Jumlah peserta didik dari tiga lembaga pendidikan adalah 224 siswa. Inovasi dan kreatifitas masih rendah yang berimplikasi pada proses penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran yang berlangsung , seperti kemampuan merancang rencana pelaksanaan pembelajaran (lesson plan) dan penggunaan media audio visual.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

abdimas-siliwangi

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Library & Information Science Social Sciences

Description

Journal of Abdimas Siliwangi IKIP Siliwangi aims to publish the results of the study of learning theory, the results of community service in the field of education. The manuscripts contained in this journal include the study of theories in the field of teaching and learning process education, as ...