Paradigma : Journal of Science, Religion and Culture Studies
Vol 3 No 2 (2002): PARADIGMA : Jurnal Ilmu Pengetahuan, Agama dan Budaya

PEMILU SEBAGAI SARANA DEMOKRASI

M. Harun Alrasyid (Unknown)



Article Info

Publish Date
25 Dec 2002

Abstract

Ciri utama sebuah sistem politik yang demokratis adalah kekuasaannya yang didasarkan pada kedaulatan rakyat. Sedangkan aktualisasi kedaulatan rakyat dapat diamati sejauhmana lembaga-lembaga politik seperti partai politik dan pemilu berfungsi secara optimal. Mengapa ? Partai adalah representasi dari pluralitas aspirasi dan kepentingan dalam masyarakat, sementara pemilu adalah wahana di mana kedaulatan rakyat dioperasikan oleh partai. Melalui pemilu itu lah kemudian dibentuk pemerintahan

Copyrights © 2002






Journal Info

Abbrev

paradigma

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Paradigma Journal is a journal that contains scientific studies on Science, Religion and Culture, presenting scientific articles, both research results and literature reviews. The Scope of Paradigma Journal Scientific Studies on Science : an interdisciplinary research area that seeks to situate ...