Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 4, No 2 (2021): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

PENGETAHUAN DAN PEMAHAMAN MASYARAKAT DAERAH TASIKMALAYA TENTANG COVID-19

Ruswanto Ruswanto (STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Anna Yuliana (STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Firman Gustaman (STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Nurul Kamilah (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Sukma Ayudia (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Widya Oktaviani (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Gina Maya Lestari (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Oktaviani Ayu Saputri (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Mina Fauziah (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Fanisa Riadhiani (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Paras Layna Safa (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Yana Herdiana (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Rika Zahara Dewi (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Wiwin Kristiana (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Melia Fujiyanti (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Nida Puspa Dewi (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Wini Wahyuni (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Alicia Nadira (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Mochamad Fajar Deliaz (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Wemfi Riska Roswandi (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)
Wina Aprilia Setiawati (Prodi Farmasi, STIKes Bakti Tunas Husada Tasikmalaya)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2021

Abstract

Saat ini Corona Virus menjadi perbincangan banyak negara di dunia termasuk Indonesia didalamnya. Virus ini sudah menjadi masalah diseluruh dunia karena dengan penyebaran yang begitu cepat dan mematikan. Penularannya hanya melalui kontak dengan penderita yang ditularkan begitu cepat. Virus ini membawa dampak yang signifikan terhadap kehidupan manusia dengan melemahnya ekonomi masyarakat. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengetahui tingkat pengetahuan dan pemahaman masyarakat terhadapĀ  Covid-19. Metode yang digunakan dalam rangka untuk studi pendahuluan pengabdian masyarakat yaitu dengan menyebar kuesioner dan mengumpulkan data-data mengenai pengetahuan masyarakat dan cara penanggulangan Covid-19 secara sederhana di masyarakat. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kebanyakan masyarakat sudah mengetahui cara menanggulangi penyebaran virus ini secara sederhana. Untuk dapat mencegah penyebaran virus ini sangat diperlukan kerjasama oleh semua orang dengan sadar dan saling mengingatkan dalam upaya pencegahan penyebaran virus ini.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

martabe

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Arts Humanities Education Social Sciences

Description

Martabe Journal -Jurnal Pengabdian Masyarakat, published by Institute of Research and Community Service Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan. This journal contains the results of publication lecturers to the community of agrokompleks, Teacher Training and Science of teknosains, and sosbudkum ...