JURNAL PETIK
Vol 7, No 2 (2021): Volume 7 no 2 Tahun 2021

Perancangan Sistem Perhitungan Jumlah Orang Dalam Suatu Ruangan Berbasis HC-SR04 di SMK Perintis

Aldi Farhan Yazid (Politeknik Piksi Ganesha)
Muhamad Farhan Abdurahman (Politeknik Piksi Ganesha)
Ardelia Artriany Rizky (Politeknik Piksi Ganesha)



Article Info

Publish Date
14 Sep 2021

Abstract

Abstract — The development of health technology and using of technology at this time are very useful in helping human activities, especially regarding health. During the Covid-19 pandemic, many people are worried about safety when doing activities indoors or outdoors. In this case, the government recommends doing the 3 M,  washing hands, wearing masks and social distance. In this case, it certainly has a big impact on all human activities, one of which is indoor activities, of course people have to keep their distance but the room used has a limited capacity, one of which is in the world of education, especially when students want to do activities. studying in a school that makes it difficult for students to keep their distance. the government recommends that in one room only 50% of the room's capacity is allowed. Therefore, calculations in a room are very necessary because in order for the places visited to carry out the Health protocol, they can keep their distance so that they can break the chain of spread.Keywords — people counting system , capacity, HC-SR04 Abstrak — Berkembangnya teknologi Kesehatan dan Pemanfaatan teknologi pada saat ini sangat berguna dalam membantu aktivitas manusia terutama mengenai Kesehatan. Pada masa pendemi Covid-19 banyak orang yang khawatir akan keselamatan saat beraktivitas didalam maupun diluar ruangan. Dalam hal ini Pemerintah menganjurkan untuk melakukan 3 M yaitu mencuci tangan,memakai masker dan menjaga jarak. Dalam hal ini tentu memberikan dampak yang besar terhadap semua kegiatan manusia salah satunya saat kegiatan yang dalam ruangan, tentu orang-orang harus menjaga jarak tetapi ruangan yang digunakan memiliki kapasitas yang terbatas, salah satunya yaitu pada dunia Pendidikan terutama pada saat siswa yang ingin melakukan kegiatan belajar di sekolah yang membuat siswa susah untuk menjaga jarak . pemerintah menganjurkan bahwa dalam satu ruangan itu hanya diperbolehkan 50% dari kapasitas ruangan tersebut.    Maka dari itu perhitungan dalam suatu ruangan sangat diperlukan dikarenakan agar tempat yang dikunjungi tetap melaksanakan protocol Kesehatan ,bisa menjaga jarak agar bisa memutus rantai penyebarannya.Kata Kunci — sistem perhitungan jumlah orang, kapasitas, HC-SR04

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

petik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tekologi Informasi dan Komunikasi (PETIK) adalah Jurnal yang memiliki fokus dibidang Pendidikan, Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jurnal PETIK ber-issn : 2460-7363 dan e-ISSN : 2614-6606. Sedangkan terbitan pada Jurnal PETIK terbit sebanyak dua kali dalam setahun yaitu pada ...