Prosiding National Conference for Community Service Project
Vol 3 No 1 (2021): The 3rd National Conference of Community Service Project 2021

Bahaya Narkoba Bagi Generasi Muda

Listia Nurjanah (Universitas Internasional Batam)
Priscillia Tanujaya (Universitas Internasional Batam)
Tri Julianto (Universitas Internasional Batam)
Nicky Nicky (Universitas Internasional Batam)
Charles Charles (Universitas Internasional Batam)
Ricardo Ricardo (Universitas Internasional Batam)



Article Info

Publish Date
04 Oct 2021

Abstract

Pemakaian narkoba hingga saat ini semakin memprihatinkan, kemajuan teknologi disinyalir sebagai salah satu faktor penyebaran barang terlarang ini. Para pecandu narkoba pada umumnya adalah anak yang masih dalam usia produktif, yaitu anak remaja yang berusia antara 11 sampai 19 tahun. Salah satu penyebabnya adalah minimnya pengetahuan anak-anak usia produktif terkait informasi obat-obatan terlarang. Sebagian besar pecandu narkoba ini adalah akibat dari ingin melihat langsung, mencoba dan berakhir ketergantungan, dengan alasan ingin terlihat keren, dewasa, kuat dan sebagai bukti kesolidaritas antar teman. Penelitian yang dilakukan ini terkait sosialisasi pengenalan narkoba serta konsultasi seputar informasi obat-obat terlarang

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

nacospro

Publisher

Subject

Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Prosiding National Conference for Community Service Project (NaCosPro) merupakan wadah bagi para akademisi maupun masyarakat umum dalam mendesiminasikan artikel ilmiah hasil-hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat di berbagai bidang pengabdian, terutama kegiatan pengabdian masyarakat yang ...