Akrab Juara : Jurnal Ilmu-ilmu Sosial
Vol 6 No 4 (2021): November

ANALISIS RUMAH TEMPAT TINGGAL BERTENAGA SURYA DENGAN KONSEP DEMAND SIDE MANAJEMEN ENERGI

Trisna Fajar Prasetyo (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Nov 2021

Abstract

Penelitian ini untuk mengetahui bahwa manusia sangat bergantung dengan energi listrik sehingga kebutuhan akan energi listrik sangat tinggi, sehingga muncul energi alternatif yang dimanfaatkan untuk menutupi kebutuhan dari energi listrik. Energi surya sebagai energi alternatif yang bersumber dari sinar matahari yang cukup banyak digunakan saat ini. Namun karena energi surya sangat bergantung dari intensitas sinar matahari sehingga daya yang dihasilkan energi surya akan tidak konstan, sehingga digunakanlah sebuah konsep demand side manajemen yang bertujuan menghemat penggunaan energi listrik dengan cara mengatur peralatan lisrik dan yang bukan prioritas. Peneliti melakukan pengujian sistem demand side manajemen energi untuk rumah tempat tinggal bertenaga surya dengan cara menghitung nilai energy not supplied tiap prioritas selama satu minggu. Hasil dari pengujian ini didapat nilai rata-rata ENS prioritas 1 sebesar 1,28%, ENS prioritas 2 sebesar 14,54%, dan ENS prioritas 3 sebesar 21,82% dan tingkat akurasi sensor sebesar 97,90 untuk sensor tegangan dan 95,45 untuk sensor arus.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

akrabjuara

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Medicine & Pharmacology

Description

URNAL AKRAB JUARA adalah sebuah jurnal pendidikan dan pengetahuan yang berkaitan dengan ilmu-ilmu sosial untuk para pendidik dan pendidikan yang ingin menungkan hasil karya ilmiahnya dengan nuangsa teknologi pembelajaran serta pengajaran dalam bidang masing-masing ...