Jurnal Bingkai Ekonomi (JBE)
Vol 3 No 2 (2018): Jurnal Bingkai Ekonomi (JBE)

Strategi Formulasi untuk Membangun IT Entrepreneurship Berinovasi di Perguruan Tinggi

Endang Supriyati (Universitas Muria Kudus)
Mohammad Iqbal (Universitas Muria Kudus)
Tutik Khotimah (Universitas Muria Kudus)



Article Info

Publish Date
12 Nov 2019

Abstract

Perguruan tinggi memiliki potensi yang besar dalam menghasilkan startup-startup baru di bidang teknologi. Sifat teknologi informasi yang mampu diimplementasikan di segala bidang berpotensi menyulitkan mahasiswa IT untuk mencari bidang kerja yang sesuai, karena sudah diisi oleh jurusan lain. Salah satu masalah yang terjadi adalah sulitnya mencari ide usaha TI yang kreatif, inovatif, dan menjanjikan secara finansial. Tujuan PPK (Program Pengembangan Kewirausahaan) Fakultas Teknik - Universitas Muria Kudus adalah mencetak technopreneurship sedangkan targetnya adalah mencetak wirausahawan teknologi informasi (IT entrepreneurship). Metode PPK mempunyai 4 (empat) tahap yaitu (1) tahap review, (2) tahap pengembangan inovasi, (3) tahap coaching dan commitment, dan ke (4) tahap workshop dan evaluasi. Beberapa usaha di bidang IT yang prospektif antara lain e-commerce, desainer grafis, animator, desainer web, customer relationship management (CRM), system software companies, e-education, dan e-administration, SEO (search engine optimation), dan lain-lain.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

jbe33

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education

Description

https://itbsemarang.ac.id/sijies/index.php/jbe33/about Jurnal Bingkai Ekonomi (JBE) is a scientific journal in the field of economics which is published by the Publishing Division of Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) AKA Semarang. Jurnal Bingkai Ekonomi is a scientific journal to publish and ...