Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Bina Darma
Vol 1 No 2 (2021): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Bina Darma

Sosialisasi Sport Massage Untuk Pencegahan dan Rehabilitasi Cedera Olahraga Pada Siswa SMP 1 Muhammadiyah Kota Jambi

Ely Yuliawan (Universitas Jambi)
Boy Indrayana (Universitas Jambi)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2021

Abstract

Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan bekal keilmuan dalam bidang penanganan cedera olahraga melalui sport massage pada siswa secara teoritis dan praktis dalam meningkatkan pengetahuan penanganan cedera olaharaga disekolah atau dilapangan. Pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan sekolah SMP 1 Muhammadiyah Kota Jambi. Materi yang disampaikan pada seminar ini adalah tentang penanganan cedera olahraga melalui sport massage. Jumlah peserta dalam kegiatan ini sebanyak 30 peserta. Hasil pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah menghasilkan siswa yang dapat melakukan pencegahan dan rehabilitasi melalui massage olahraga untuk kebutuhan recovery siswa dan rehabilitasi pasca cedera olahraga.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

pengabdian

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Other

Description

JPKMBD : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat menerima artikel hasil kegiatan pengabdian kepada masyarakat dari semua disiplin ilmu. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bina Darma diterbitkan tiga kali setahun pada bulan Maret, Juli dan ...