JPI
Vol 3, No 2 (2020)

Model Jigsaw Berbantuan Aplikasi Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa

Setia, Yoga Hari (Unknown)
Kurnia, Dadang (Unknown)
Djuanda, Dadan (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Nov 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana perencanaan, pelaksanaan dan hambatan dalam model jigsaw berbantuan aplikasi dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Penelitian ini dilakukan di kelas IV SDN Neglasari. Ditemukan permasalahan siswa kesulitan dalam mengidentifikasi dan membuat laporan peninggalan sejarah hindu budha. Sehingga diperlukan upaya tindakan untuk meningkatkan hasil belajar siswa. Metode kualitatif dengan desain penelitian tindakan level 1. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, angket, dokumentasi dan FGD. Hasil penelitian menunjukan dalam merencakan suatu tindakan diperlukan suatu rancangan RPP dengan menginterasikan model jigsaw berbantuan aplikasi, dimana langkah pembuatan kelompok asal mampu mengatasi kesulitan siswa dalam mengdentifikasi. Selanjutnya dalam melaksanakan tindakan harus sesuai dengan langkag-langkah model jigsaw berbantuan aplikasi dimana dalam melaksanakan kelompok asal mampu mengatasi kesulitan dalam membuat laporan. Adapun hambatan tindakan model jigsaw adalah pemahaman guru dalam pengelolaan kelas. Berdasarkan temuan maka hipotesis tindakan yang diperoleh jika pembelajaran menggunakan model jigsaw berbantuan aplikasi maka hasil belajar siswa dapat meningkat.

Copyrights © 2020






Journal Info
JPI

Abbrev

penailmiah

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences

Description

Jurnal Pena ilmiah adalah jurnal ilmiah edisi online yang berbasis hasil-hasil penelitian dalam ranah pendidikan guru sekolah dasar. Penelitian meliputi desain penelitian tindakan kelas, eksperimen, studi kasus, dan lain-lain. Scope penelitian meliputi model, metode, strategi, pendekatan, dan media ...