Sosietas : jurnal pendidikan sosiologi
Vol 11, No 2 (2021): Sosietas: Jurnal Pendidikan Sosiologi

Resiliensi Pelaku Wisata Masyarakat Desa Ngadas dalam Menghadapi Pandemi COVID-19

Ersa Ba’abdullah Muchammad (Universitas Negeri Malang)
Elya Kurniawati (Universitas Negeri Malang)
Desy Santi Rozakiyah (Universitas Negeri Malang)



Article Info

Publish Date
16 Dec 2021

Abstract

Penelitian ini adalah untuk mengetahui, bagaimana Resiliensi pelaku wisata masyarakat desa Ngadas dalam menghadapi pandemi COVID-19, bagaimana pelaku wisata melakukan adaptasi pariwisata dalam masa pandemi COVID-19. Pada penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenonolgi. Metodologi penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, menggunakan observasi, wawancara mendalam dengan pelaku wisata di TNBTS. Hasil dari penelitian ini menggambarkan bahwa resiliensi pelaku wisata masyarakat Desa Ngadas dalam menghadapi pandemi COVID-19 dalam melakukan resiliensi kembali pada pekerjaan utama sebelum menjalankan wisata yaitu sektor pertanian seperti sayur dalam menjalankan kegiatan ekonomi dan memenuhi kebutuan keluarga selama pandemi COVID-19.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

sosietas

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Social Sciences Other

Description

The objective of SOSIETAS is to publish outstanding and original articles which advance the theoretical understanding of and promote and report empirical research about the widest range of sociological topics. The journal encourages, and welcomes, submission of papers which report findings using ...