Indonesian Journal of Networking and Security - IJNS
Vol 8, No 4 (2019): IJNS Oktober 2019

Sistem Informasi Penyewaan Lapangan Futsal Berbasis Web Pada Futsal Station Bekasi

Iriadi, Nandang (Unknown)
., Priatno (Unknown)
- UBSI, Ahmad Ishaq (Unknown)
- STMIK Nusa Mandiri, Winda Yulianti (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Oct 2019

Abstract

ABSTRACT - This futsal schedule rental app is used to facilitate futsal schedule futsal editing, to facilitate futsal schedule rental process without having to go directly to futsal place. Making this application is done by Waterfall method. This application is implemented with PHP programming language, MySQL database as data storage media and testing methods using black box testing. The purpose of this research is the development of rental information system through website. This application can be used by 3 users, namely admin, officers and tenants. Admin can do data, rental price, tenant, booking, payment confirmation and statistics page. Tenants can place orders via the web, view schedule information and confirmation of payment. Keywords: Web-based, Booking, MySQL, Information Systems. ABSTRAK - Aplikasi penyewaan jadwal lapangan futsal ini digunakan untuk memudahkan penyewa mengetahui jadwal lapangan futsal yang kosong, untuk memberikan kemudahan dalam melakukan proses penyewaan jadwal lapangan futsal tanpa harus datang langsung ke tempat futsal. Pembuatan aplikasi ini dilakukan dengan metode Waterfall. Aplikasi ini di implementasikan dengan bahasa pemograman PHP, database MySQL sebagai media penyimpanan data dan metode pengujian menggunakan black box testing. Tujuan dari penelitian ini adalah menghasilkan sistem informasi penyewaan melalui website. Aplikasi ini dapat digunakan oleh 3 pengguna, yaitu admin, petugas dan penyewa. Admin dapat melakukan olah data lapangan, harga sewa, penyewa, booking, konfirmasi pembayaran dan halaman statis. Penyewa dapat melakukan booking via web, melihat informasi jadwal lapangan dan konfirmasi pembayaran. Kata kunci : Berbasis web, Penyewaan, MySQL, Sistem Informasi.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

ijns

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Education Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

Indonesian Journal of Networking and Security (IJNS) adalah majalah ilmiah yang digunakan untuk mempublikasikan riset yang berkenaan dengan Jaringan, Mobile Programming, Keamanan Sistem untuk guru, dosen, praktisi atau siapapun yang melakukan riset agar bisa dipublikasikan dan dimanfaatkan hasilnya ...