Wiga : Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi
Vol. 3 No. 2 (2013): September 2013

Rancangan Model Effektivitas Penggunaan Anggaran Berbasis Kinerja Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Timur

Cholifah, Cholifah (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2013

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pola penggunaan anggaran yang efektif dalam meningkatkan kinerja keuangan daerah. Variabel independen yang diduga mempengaruhi proses efektivitas penggunaan anggaran berbasis kinerja yakni Sumberdaya (X1), Ganjaran (Reward) (X2), Hukuman /punishment yang tegas (X3), orientasi pada hasil (X4), pengukuran kinerja(X5). Analisis model digunakan untuk menemukan, apakah ada pengaruh antara variabel independen dengan variabel dependen. Populasinya adalah para pejabat pengguna anggaran di Dinas Pendapatan daerah di Provinsi Jawa Timur. Hasil penelitian ini menunjukkan presentase karakteristik responden Dipenda Provinsi Jawa Timur dengan katagori jenis kelamin, Instansi,umur, jabatan, lama jabatan, pendidikan, kursus, serta hasil tanggapan responden terhadap variabel masing-masing independen terhadap dependen.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

wiga

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Wiga : Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi is published twice a year in March and September, published by Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Gama since March 2011. Wiga : Jurnal Penelitian Ilmu Ekonomi is intended as a forum for publishing scientific articles in the field of economics : Accounting, ...