Jurnal Communitarian
Vol 2, No 1 (2019): Jurnal Communitarian

Birokrasi Indonesia Era Reformasi: Dilema Birokrasi dalam Proses Demokrasi

Syaiful Wahab (Dosen Ilmu Politik FISIP Universitas Andalas)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2019

Abstract

ABSTRAKArtikel ini membahas mengenai reformasi birokrasi yang terjadi di era reformasi. Reformasi birokrasi bukan merupakan hal mudah sebab itu menghadapi berbagai tantangan yang beragam. Pembahasan reformasi birokrasi membutuhkan kejelasan format teoritis sebagai pisau analisis dan kejelasan tindakan praksis untuk membenahi birokrasi di Indonesia. Kemudian, itu juga membutuhkan keberanian untuk menahan penetrasi kekuasaan yang dapat menghambat reformasi birokrasi.Artikel ini akan berupaya memberikan perspektif yang berbeda untuk memperkuat reformasi politik di Indonesia.Kata Kunci: Reformasi, Birokrasi, Penetrasi Kekuasaan.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

communitarian

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

Jurnal Communitarian secara filosofis menekankan ide komunitarian sebagai inti pemikiran politik. Komunitarian merupakan gagasan yang mengedepankan keseimbangan antara hak individu dengan hak masyarakat. Gagasan komunitarian sejalan dengan paradigma pemikiran Bung Karno yang selalu menginginkan ...