Jurnal Kajian Pembelajaran dan Keilmuan
Vol 4, No 1 (2020): April 2020

KEDISIPLINAN GURU BAHASA INGGRIS MASUK KELAS DALAM RANGKA KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR SMPN 6 KETAPANG

Aklan, Aklan (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Apr 2020

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui kedisiplinan guru bahasa inggris dalam kegiatan beajar mengajar di SMP Negeri 6 Ketapang. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pembinaan guru melalui bimbingaan dan binaan kepala sekolah sangat dibutuhkan guru sebagai wadah dalam membantu guru-guru untuk mendapatkan bermacam-macam informasi dan pengetahuan mengenai proses pembelajaran. kedisiplinan guru di SMP Negeri 6 Ketapang terdapat peningkatan guna memperbaiki proses belajar mengajar sehingga kewajiban dan tanggung jawab seorang guru terpenuhi dan dapat mentransfer ilmu dengan baik kepada peserta didik dengan memberikan contoh keteladan yang baik. Peserta didik akan dipengaruhi cara kedisiplinannya melewati tingkah laku dan perbuatan gurunya maka dari itu kedisiplinan guru sangat penting untuk ditertibkan dan ditingkatkan guna menaati aturan sekolah sehingga bisa memajukan karakter pendidikan.Kata Kunci : Kedisiplinan Guru Bahasa Inggris , Masuk Kelas, Kegiatan Belajar Mengajar

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jurnalkpk

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

Journal of Kajian Pembelajaran dan Keilmuan (JKPK) is a peer-reviewed journal which focuses on topics related to education and science in various teaching and learning fields. JKPK invites researchers, lecturers, teachers from various levels such as elementary and secondary levels of education, ...