SCIENCE : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika dan IPA
Vol. 2 No. 1 (2022)

OPTIMALISASI HASIL BELAJAR IPA MATERI LISTRIK STATIS DENGAN MODEL PEMBELAJARAN QODE BERBANTU ALAT PERAGA PADA SISWA KELAS IX. SUMAYYAH DI SMP NEGERI 10 LANGSA TAHUN 2019

NURLINAWATI NURLINAWATI (SMP Negeri 10 Langsa)



Article Info

Publish Date
09 Feb 2022

Abstract

This study aims to determine the optimization of science learning outcomes by applying the QODE learning model assisted by teaching aids for class IX students. Sumayyah at SMP Negeri 10 Langsa. The subjects in this study were grade IX students. Sumayyah at SMP Negeri 10 Langsa in the odd semester of the 2019/2020 school year totaled 23 female students. Research instruments include observation sheets and questions. Data collection methods used are observation and tests. The data were statistically analyzed using the percentage formula, if 85 students finished studying then the cycle was stopped. The results showed there was an increase in student learning outcomes in Cycle I 60% of students got learning outcomes 80 and 70% of students got learning outcomes 80 in the cycle II. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan mengetahui optimalisasi hasil belajar IPA dengan penerapan model pembelajaran QODE berbantu alat peraga pada siswa kelas IX. Sumayyah di SMP Negeri 10 Langsa. Subjek di dalam penelitian ini adalah siswa kelas IX. Sumayyah di SMP Negeri 10 Langsa semester ganjil tahun pelajaran 2019/2020 berjumlah 23 siswa perempuan. Instrumen penelitian meliputi lembar observasi dan soal. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi dan tes. Data dianalisis secara statistik menggunakan rumus persentase, apabila ? 85 siswa tuntas belajar maka siklus dihentikan.Hasil penelitian menunjukkan ada peningkatan hasil belajar siswa pada Siklus I 60% siswa memperoleh nilai hasil belajar ? 80 dan 70% siswa memperoleh nilai hasil belajar ? 80 pada siklus II.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

science

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal ini berisi artikel hasil pemikiran dan penelitian yang ditulis oleh para guru, dosen, pakar, ilmuwan, praktisi, dan pengkaji dalam semua disiplin ilmu yang berkaitan dengan pendidikan matematika dan ...