JURPIKAT (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol 2 No 3 (2021)

Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pemanfaatan Limbah Gelas Plastik Air Mineral Sebagai Bahan Pembuatan Gantungan Multifungsi

Nopriawan Mahriadi (Sekolah Tinggi Ilmu Sosial Politik (STISIPOL) Candradimuka Palembang)
Desi Arian (Sekolah Tinggi Ilmu Sosial Politik (STISIPOL) Candradimuka Palembang)
Lisdiana (Sekolah Tinggi Ilmu Sosial Politik (STISIPOL) Candradimuka Palembang)
Cindy Agustin Ningtias (Sekolah Tinggi Ilmu Sosial Politik (STISIPOL) Candradimuka Palembang)



Article Info

Publish Date
25 Nov 2021

Abstract

Kegiatan pemberdayaan SDM ini merupakan suatu bentuk dari Tri Darma Perguruan Tinggi oleh mahasiswa kepada masyarakat dengan pendekatan lintas keilmuan dalam upaya untuk memampukan masyarakat Rawa Tanjung tepatnya di RT.08 RW.04 Kecamatan Sako Kelurahan Sukamaju kota Palembang. Berdasarkan hasil observasi di lingkungan Rawa Tanjung terdapat banyak bekas cup air minuman berserakan maka dari itu Tim Pengabdi Kepada Masyarakat (PKM) berinisiatif untuk mengajak masyarakat untuk mengumpulkan cup air mineral bekas yang akan di jadikan bahan dasar pembuatan gantungan multifungsi, penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam pentingnya menjaga kebersihan lingkungan, menanggulangi limbah sampah plastik dan juga dapat menjadi nilai tambah pada perekonomian masyarakat.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jurpikat

Publisher

Subject

Dentistry Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences

Description

JURPIKAT Publication (Journal of Community Service) is a source of information that aims to disseminate conceptual thoughts or ideas and research results that have been achieved in the field of community service. JURPIKAT (Journal of Community Service) specifically focuses on the main problems in ...