JAMBURA Guidance and Counseling Journal
Vol 2 No 2 (2021): Volume 2 Nomor 2: November 2021

Bimbingan Karir bagi Anak Usia Dini

Maryam Rahim (Unknown)
Wenny Hulukati (Universitas Negeri Gorontalo)
Rena Madina (Universitas Negeri Gorontalo)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2021

Abstract

Karir individu berkembang seirama dengan perkembangan individu secara holistik, dalam arti karir berkembang sepanjang kehidupan individu. Perkembangan karir individu perlu diupayakan sejak usia dini. Anak usia dini memiliki berbagai potensi yang membutuhkan bantuan dalam pengembangannya, salah satu potensi tersebut adalah potensi karir. Bimbingan dan konseling karir merupakan upaya yang dapat dilakukan untuk membantu pengembangan potensi karir anak usia dini. Tulisan ini mengkaji tentang pelaksanaan bimbingan dan konseling karir bagi anak usia dini.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jgcj

Publisher

Subject

Education

Description

School Counseling Psychology Counseling Career Counseling; Couple Marriage and Family Counseling Mental Health Counseling Supervision Theory Development Professional Counseling Ethnic International Counseling and Multicultural Issues Program Applications and Integrative Reviews from Counseling and ...